VISI :
TERWUJUDNYA PENGADILAN NEGERI TEBO YANG AGUNG
MISI :
- Mewujudkan institusi Peradilan yang terbuka, independent dan modern dengan melakukan otomasi dalam penyusunan data induk perkara, registrasi perkara, keuangan/biaya perkara, jadwal persidangan.
- Meningkatkan kualitas sumber daya manusia di bidang teknis maupun administrasi guna memenuhi tuntutan pelayanan masyarakat pencari keadilan.
- Menjadikan institusi peradilan sebagai lembaga yang terhormat dan dihormati.